
Kantor menjadi saksi bisu atas pertemuan pertama kami, bekerja di bidang yang sama dan lokasi yang sama membuat fruekuensi pertemuan yang tinggi, acap kali membuat kami lebih sering berbincang
Mempelai Pria
Son of
Bapak: Kamarul Fajar & Ibu: Sri Nelis
Mempelai Wanita
Dewi Tara
Daughter of
Bapak: Alm Andy Jimi & Ibu: Badriyah
Minggu,
11 April 2021
15.30 WIB
Until End
Bertempat Di:
Komp. Ringan - Ringan Residence Nagari Pakandangan, Padang Pariaman
Senin,
24 Mei 2021
10.00 WIB
s/d Selesai
“Semoga Allah menghimpun yang terserak dari keduanya, memberkati mereka berdua dan kiranya Allah meningkatkan kualitas keturunan mereka, menjadikannya pembuka pintu rahmat, sumber ilmu dan hikmah serta pemberi rasa aman bagi umat.”
(Doa Nabi Muhammad SAW, pada pernikahan putrinya
Fatimah Azzahra dengan Ali Bin Abi Thalib)
Kantor menjadi saksi bisu atas pertemuan pertama kami, bekerja di bidang yang sama dan lokasi yang sama membuat fruekuensi pertemuan yang tinggi, acap kali membuat kami lebih sering berbincang
Tidak butuh waktu lama untuk menyadari kecocokan antara kami. 17 Desember 2019 menjadi tanggal penting bagi kami, untuk memulai awal yang baru sebagai seorang pasangan muda mudi.
Selama masa pandemi, hubungan berjalan secara normal. Hingga akhirnya pada November 2020, timbul gagasan serius untuk melanjutkan ke jenjang pernikahan. Semua tahapan dilalui, suka duka menuju hari pernikahan telah dirasakan, apapun itu dijadikan pelajaran untuk lebih baik kedepannya.
Menjadi tanggal yang kami putuskan untuk memulai awal baru sebagai pasangan suami istri. Singkat yaa, kata orang-orang kebanyakan, namun InshaAllah kami yakin dan siap dengan memohon ridho dari Allah SWT. Tak lupa, memohon doa dari semua pembaca, yang terbaik untuk kami berdua.
KIRIMKAN PESAN
Untuk Kedua Mempelai
health protocols